Selasa, 08 Juli 2014

Kuliah Kerja Arsitektur (KKA)




Pendahuluan Kuliah Kerja Arsitektur (KKA)
Kuliah Kerja Arsitektur merupakan salah satu mata kuliah yang diwajibkan pada jurusan Teknik Arsitektur Gunadarma, Kuliah Kerja Arsitektur (KKA) adalah mata kuliah yang berfokus pada pengamatan serta penelitian terhadap objek berupa bangunan-bangunan, penataan lingkungan, serta cabang-cabang ilmu dalam ruang lingkup arsitektur yang terdapat pada suatu wilayah yang telah ditentukan sebelumnya, dengan adanya Kuliah Kerja Arsitektur (KKA) mahasiswa Teknik Arsitektur Gunadarma dapat memperoleh pengalaman nyata terhadap pengamatan dan penelitian objek arsitektural unik yang menjadi objek pengamatan, serta mengaplikasikan sesuatu yang unik ini kedalam suatu rancangan mahasiswa Teknik Arsitektur Gunadarma. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar